Viral di Medsos, Memangnya Bisa Cairan Infus Dijadikan Toner?
Cairan infus untuk menggantikan tonerdan membersihkan wajah, memang bisa?
Ada-ada saja hal yang viral di media sosial, khususnya di TikTok. Baru-baru ini seorang perempuan membagikan kebiasaannya menggunakan cairan infus ramai dibicarakan netizen.
Perempuan itu menggunakan cairan infus jenis NaCl 0,9 persen sebagai tonerwajah. Menurutnya, kebiasaan itu bisa menghilangkan jerawat di kulit wajahnya.
Unggahannya juga mengundang berbagai reaksi netizen. Tidak sedikit yang setuju kalau cairan infus memang ampuh mengobati jerawat. Tapi, apakah benar?
Dokter spesialis kulit dan kelamin di Klinik Dermalogia Arini Astasari Widodo mengatakan, bagaimana pun cairan infus berbeda dengan toneryang memang dirancang untuk membersihkan wajah dari berbagai kotoran.
Pilihan Redaksi
|
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Cairan infus tidak mengandung bahan aktif yang biasanya ditemukan dalam produk perawatan kuli, mulai dari antioksidan, bahan anti-inflamasi, hingga eksfoliasi.
"Ya, meskipun diklaim bisa melembapkan, cairan infus tidak memberikan manfaat tambahan yang diberikan toneryang memang sudah diformulasikan dengan baik," kata Arini saat dihubungi CNNIndonesia.com, Kamis (11/7).
Menurut dia, sebelum menggunakan sesuatu, apalagi diaplikasikan ke kulit wajah, penting untuk mengevaluasi apakah ada dasar ilmiah yang mendukung klaim tersebut. Selain itu, penting juga memahami dampak klinis dari penggunaan cairan infus sebagai tonerwajah ini.
Kata Arini, cairan infus seperti salineatau larutan natrium klorida 0,9 persen memang bisa memberikan hidrasi pada kulit. Pasalnya, cairan ini memang mengandung air dan elektrolit yang bisa membantu mempertahankan kelembapan kulit.
Cairan infus juga steril karena digunakan untuk keperluan medis. Namun, tetap saja cairan ini dibuat bukan untuk dijadikan toner. Tak akan ada efek signifikan yang didapat saat cairan infus diaplikasikan ke wajah.
"Memang ada efek kenyamanan karena ada sensasi dingin dan melembapkan. Tapi ini cairan infus, bukan toner, jadi tidak akan memberi manfaat seperti toner," kata Arini.
下一篇:Terkuak! Ini Penyebab Jalanan di Tangerang Viral Mendadak Diselimuti Asap Putih
相关文章:
- Pertamina Klaim Program BBM Satu Harga Sudah Capai Ratusan Lokasi
- Terjadi Lagi! Dua Warga Jadi Korban Baliho Caleg PSI yang Roboh di Cakung
- Menhub Buka Suara Soal Potensi Kereta Cepat Nyambung Hingga Surabaya
- Denny Siregar Lagi
- Termurah Rp979 Ribu, Cek Daftar Terbaru Harga Emas di Pegadaian pada 21 Mei 2025
- Keluarga Korban Tewas Tertimpa Tembok SPBU Tebet Sebut Pembatas Sudah Miring Sejak 6 Tahun Lalu
- Kronologi Siswa SD di Bandung Meninggal Dunia Imbas Gempa Bumi Bandung
- Kemenkes Dampingi Keluarga Dokter Aulia Risma yang Laporkan Senior PPDS, Terungkap Alami Tekanan
- 雕塑专业相关介绍及院校推荐
- FOTO: House of Love, Pusat Rehabilitasi Penuh Cinta di Myanmar
相关推荐:
- Cak Imin Ungkap Pertemuannya Dengan Habib Rizieq: Saya Diundang Untuk Jadi Saksi
- Ditutup Melemah, Investor Bursa Asia Tunggu Data Ekonomi China
- Dukung Budaya Bersepeda di Belanda, Ada 14 Kota Punya Zona Tanpa Emisi
- Jabatan Tinggal Dua Bulan Lagi, Anies Minta Doa Ulama: Semoga Husnul Khatimah
- 4 Tahun Berturut
- Dituding Gunakan Uang Donasi, Pencinta Hewan Ini Lapor Polisi
- Dear Anak Abah, Hati
- Aksi Bajing Loncat Di Cakung Kepergok Sopir Berujung Adu Mulut: Lu Nyolong!
- Mahfud MD Tugas ke Luar Negeri, Jokowi Tunjuk Abdullah Azwar Anas Jadi Menkopolhukam Ad Interim
- Komitmen Tekan Emisi Karbon, PGN
- Uni Eropa Beri Lampu Hijau Soal Pencabutan Sanksi Ekonomi Suriah
- Whale Raih Pendanaan Senilai USD 60 Juta untuk Ekspansi Global
- Jakpro Sebut Sisa Biaya Komitmen Rp90 Miliar Formula E Bagian Renegosiasi
- Update COVID
- Roy Suryo: Foto Pertemuan Ketua KPK Firli Bahuri dengan Mentan Syahrul Yasin 100 Persen Asli
- Meninggal Kecelakaan, Ayah Wagub Jatim Emil Dardak Rencananya Dimakamkan di TMP Kalibata
- Ancaman Hukuman Mati Bisa Saja Menjerat Edhy Prabowo dan Juliari Batubara, Jubir KPK Ngomong Begini
- Kongkalikong dengan Satpam, Maling Gasak Aset Perusahaan Kontraktor di Makasar Jakarta Timur
- Kaget Tak Tahu Harga Pertalite Kini Rp 10 Ribu, Pemotor: BBM Jadi Naik? Ya Allah
- 影视制作专业研究生留学可以选择哪些院校?