7 Rekomendasi Destinasi Wisata Libur Akhir Semester di Bandung
Daftar Isi
- 1. Lembang Park & Zoo
- 2. Kawah Putih Ciwidey
- 3. Farmhouse Susu Lembang
- 4. Taman Langit Pangalengan
- 5. Kebun Strawberry Ciwidey
- 6. Taman Hutan Raya (THR)
- 7. Dusun Bambu
Masa Ujian Akhir Semester akan segera digantikan oleh liburan. Bagi kamu yang berencana menghabiskan waktu liburan di Bandung, ada banyak destinasi wisatamenarik yang bisa kamu kunjungi.
Bandung sepertinya tak pernah bosan untuk disambangi. Ada banyak yang bisa dilakukan saat berlibur di Bandung.
Mulai dari menikmati pesona alam, mencoba wahana, hingga menjelajahi wisata kuliner.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
1. Lembang Park & Zoo
Di sini kamu dapat berinteraksi dengan berbagai satwa, termasuk Merak, Rusa, Ikan Koi, Kelinci, Kuda Poni, dan lainnya. Wahana Satwa juga memungkinkan pengunjung memberi makan kepada satwa-satwa tersebut.
Lembang Park & Zoo buka setiap hari dengan jam operasional berbeda. Pada hari Senin-Jumat, buka dari pukul 09.00 hingga 17.00 WIB, sedangkan pada Sabtu-Minggu dan tanggal merah, buka dari pukul 08.00 hingga 18.00 WIB.
2. Kawah Putih Ciwidey
![]() |
Kawah putih di Bandung memang jadi destinasi wisata favorit kota Bandung. Kawah Putih ini merupakan alam kawah vulkanik yang berwarna putih kehijauan dengan batu kapur sekelilingnya.
Kamu juga akan dimanjakan dengan hamparan kawah putih yang sejuk dan dan suasana pedesaan. Buka setiap hari mulai pukul 07.00 hingga 17.00 WIB.
3. Farmhouse Susu Lembang
Lokasi Farmhouse berada di pinggir jalan raya antara Bandung dan Lembang. Rumah hobbit versi kecil di sini sangat indah dan instagramable.
Pengunjung dapat berfoto dengan latar belakang yang menarik. Ada banyak pula hewan di Farmhouse Susu Lembang, termasuk domba, berbagai burung, landak, sapi, dan kelinci.
Lihat Juga :![]() |
4. Taman Langit Pangalengan
![]() |
Taman Langit Pangalengan menawarkan fasilitas Camping Ground untuk para pengunjung yang ingin merasakan sejuknya udara alam pegunungan di Bandung Selatan.
Fasilitas meliputi Camping Medium, Private Camping, dan Sunrise Camping, dengan area yang berbeda.
5. Kebun Strawberry Ciwidey
Selanjutnya adalah sebuah perkebunan buah strawberry yang luas dan buahnya bisa kamu petik sendiri. Kamu juga akan dimanjakan dengan pesona alam yang segar dan juga sejuk.
Kebun Stawberry Emte Highland Resort ini berada di Jalan Ciwidey, Patengan yang buka setiap hari.
6. Taman Hutan Raya (THR)
THR buka setiap hari dari pukul 08.00 hingga 16.00. Selain panorama alam yang menakjubkan, THR memiliki banyak objek wisata, seperti Gua Jepang, Gua Belanda, Curug Ormas, Penangkaran rusa, dan museum Ir. H. Juanda.
Lihat Juga :![]() |
7. Dusun Bambu
![]() |
Berlokasi di bawah kaki Gunung Burangrang, Dusun Bambu memiliki udara segar dan pemandangan hijau yang memikat. Menawarkan paket lengkap, termasuk restoran khas Sunda, penginapan dan danau.
Wahana juga tersedia di sini antara lain Crazy Kart Drift, E-scooter, Sampan Sangkuriang, dan E-bike. Dusun Bambu buka mulai pukul 10.00 hingga 17.00.
Itulah 7 rekomendasi destinasi wisata di Bandung untuk mengisi liburan akhir semester. Selamat berlibur!
(anm/pua)下一篇:Iwan Bule Dikabarkan Maju Cagub Jabar, Prabowo Subianto: Pantas Enggak?
相关文章:
- Lewat PNM Mengajar, 3.000 Siswa SMK di Seluruh Indonesia Terinspirasi Jadi Wirausaha Muda
- Tak Selamanya Tol Laut Berdampak Positif, Ini Tantangan yang Harus Diatasi Pemerintah
- Istri Ungkap Warga Rela Tinggalkan Rusun Kampung Bayam Karena Diiming
- 5 Bahan Makanan yang Picu Diare Selain Cabai, Perhatikan di Kemasan
- 世界大学雕塑专业排名靠前的院校推荐
- Jaringan Alat Tulis Palsu Terungkap, Snowman Pastikan Produknya Asli dan Aman bagi Konsumen
- 7 Rekomendasi Outfit yang Kamu Perlukan saat Lari
- Diktiristek: Status Dosen NIDN, NIDK dan NUP Dihapus, Ini Gantinya
- Lewat PNM Mengajar, 3.000 Siswa SMK di Seluruh Indonesia Terinspirasi Jadi Wirausaha Muda
- Warga Antusias Sambut Peresmian Jembatan Jongbiru, Sekarang Pedagang Makin Laku
相关推荐:
- 德国艺术硕士留学申请指南!
- 15 Program Unggulan Antarkan Prof Heri Hermansyah Terpilih Jadi Rektor UI
- Pahami Perbedaan Asuransi Syariah dan Konvensional
- Ngeri! Detik
- 最新数字媒体艺术专业世界排名
- 36 Bus Tua Transjakarta Mendadak Hilang, Begini Respons Dishub DKI
- Istri Ungkap Warga Rela Tinggalkan Rusun Kampung Bayam Karena Diiming
- Bali Bersih
- 太惊艳了,九亿少女的梦,迪士尼出婚纱啦!!
- Mengupas Teknik Advanced Mayapada Hospital Tangani Jantung Koroner
- 日本陶艺留学,你可以考虑这几所学校!
- 欧洲艺术大学申请条件及留学费用
- Penganiayaan Anak Pejabat Polda Sumut Dipicu Masalah Asmara, Soal Perempuan
- 日本设计学院留学入学条件及费用情况
- Tol Cisumdawu Ruas Cimalaka
- Bawa Pulang Pasir dari Pantai Ini BIsa Didenda Rp52 Juta
- Bawa Pulang Pasir dari Pantai Ini BIsa Didenda Rp52 Juta
- 荷兰建筑大学排名TOP1院校:代尔夫特理工大学
- 国外艺术名校好申请吗?这些要求你需要了解
- FOTO: Layang